Maros, Bawaslu Kabupaten Maros - Anggota Bawaslu Kabupaten Maros, Gazali Hadis mengatakan pasangan calon kepala daerah wajib menyusun dan menyampaikan laporan Dana Kampanye kepada Komisi Pemilihan Umum sesuai ketentuan yang diatur dalam Peraturan KPU Nomor 14 Tahun 2024.
Maros, Bawaslu Kabupaten Maros - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Maros telah memetakan potensi kerawanan yang mungkin terjadi selama proses pengadaan dan distribusi logistik Pemilihan Serentak 2024.
Maros – Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Maros, Sufirman, mengingatkan ke seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Kepala Desa di Maros agar menjaga netralitas dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Maros tahun 2024.
Maros, Bawaslu Kabupaten Maros - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Maros melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan rapat pleno terbuka rekapitulasi dan penetapan Daftar Pemilih Tetap (DPT) tingkat Kabupaten Maros untuk Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur serta B
Maros, 20 September 2024 – Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Maros melakukan pengawasan ketat dalam Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Daftar Pemilih Tetap (DPT) tingkat Kabupaten Maros.